Terbinanya satu keluarga besar yang bernafaskan Katolik di Fakultas Teknik Universitas Tanjungpura yang bertanggungjawab dalam proses pengembangan diri menuju pendewasaan diri baik secara spritiual maupun non spritual.
1. Mempererat tali persaudaran dan kebersamaan baik di dalam maupun di luar lingkungan CAFATIFA UNTAN.
2. Menciptakan peluang bagi Anggota CAFATIFA UNTAN untuk mengembangkan potensi kreatif, keilmuan, social, dan budaya sesuai dengan asas, jiwa, semangat, dan teladan CAFATIFA UNTAN.
3. Menjadi penggerak berbagai kegiatan rohani Katolik.
4. Memajukan kehidupan umat manusia dengan semangat kekeluargaan dan cinta kasih dalam kehidupan pribadi, bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara.
5. Menjalin kerjasama internal dan ekternal antar mahasiswa, KMK Universitas Tanjungpura dan organisasi kemahasiswaan lainnya.
Jalan Prof. Dr. Hadari Nawawi Komp. UKM Fakultas Teknik Universitas Tanjungpura, Pontianak 78124
Email:
cafatifa.untan1993@gmail.com
CP : 081351971254